Denma Kodiklatad Selenggarakan Latihan Perorangan Dasar Umum TA 2023

    Denma Kodiklatad Selenggarakan Latihan Perorangan Dasar Umum TA 2023

    BANDUNG - Program Latihan Terstandarisasi TNI AD merupakan acuan penyelenggaraan latihan untuk memelihara dan meningkatkan kemampuan prajurit TNI AD. Kemampuan dasar yang perlu dikuasai oleh prajurit diberikan dalam bentuk Latihan Dasar Perorangan Umum (Latorsarum) yang diselenggarakan oleh Detasemen Markas Kodiklatad bertempat di Gedung Moch. Toha Makodiklatad. Kamis (16/2/2023).

    Sesuai pentahapan latihan, kegiatan Latorsarum prajurit Bintara dan Tamtama Makodiklatad dilaksanakan selama lima hari mulai tanggal 13 s.d. 17 Februari 2023. Latihan yang diberikan menyesuaikan tingkat kecakapan prajurit sesuai Spesialisasi Jabatan Militer (SJM) peserta latihan. Selain itu, kemampuan militer yang dilatihkan mengikuti Pedoman Umum Prajurit (PUP) sehingga seluruh kegiatan sesuai dengan tujuan dan sasaran latihan. 

    Adapun materi yang diberikan dalam latihan berupa teori dan praktek Pengetahuan Komputer, Longmalap, Nikpursar, Navigasi, Administrasi Umum, Pengetahuan Senjata Ringan, Materi Hukum dan Gakplintatib, Pengetahuan Komunikasi dan Dasar Intel yang disampaikan oleh masing-masing koordinator materi.

    Selanjutnya untuk menguji dan mempraktekan kemampuan serta keterampilan terhadap materi yang telah diberikan, akan dilaksanakan Uji Terampil Perorangan (UTP) pada awal Maret 2023. (Penkodiklatad/Hendi)

    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Perkuat Ketahanan NKRI dengan Ketahanan...

    Artikel Berikutnya

    LLDIKTI IV Jabar Banten Serahkan Ijin Pendirian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kompak, Polsek Bogor Utara Distribusian Bantuan Sosial
    Polsek Bogor Utara Antisipasi Gangguan Kamtibmas   
    Anak-anak Wisata Edukasi ke Satlantas Polresta Bogor Kota
    Antisipasi C3 Anggota Polsek Pakisjaya Patroli Sambangi Anggota Linmas Polsek Pakisjaya Berikan Rasa Aman Warga
    Karya Bhakti Sambut Hari Juang Kartika TNI AD Ke- 79, Brigif 16 WY dan Kodim 0809 Kediri Bersama Warga Bersih Bersih Pasar
    DIALOG PUBLIK DAN PENGUATAN INTEGRASI SOSIAL PASCA PILKADA 2024 DI JAWA BARAT
    Anak Muda Betawi Ucapkan Selamat terpilihnya Pramono Anung - Rano Karno Menjadi Gubernur & Wakil Gubernur Jakarta 
    Wujudkan Jakarta Hijau, PLN dan Pemprov DKI Jakarta Beraksi Tanam 100 Pohon di Waduk Brigif
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural
    Karya Bhakti Sambut Hari Juang Kartika TNI AD Ke- 79, Brigif 16 WY dan Kodim 0809 Kediri Bersama Warga Bersih Bersih Pasar
    Ketua Umum DPP KNPI, M. Ryano Panjaitan Diajukan Untuk Menjadi Menteri ESDM
    DIALOG PUBLIK DAN PENGUATAN INTEGRASI SOSIAL PASCA PILKADA 2024 DI JAWA BARAT
    Anak Muda Betawi Ucapkan Selamat terpilihnya Pramono Anung - Rano Karno Menjadi Gubernur & Wakil Gubernur Jakarta 
    Kabid Humas Update Perkembangan Kasus Dugaan Tindak Pidana Kekerasan Fisik Yang Mengakibatkan Meninggal Dunia
    Polda Jabar Imbau Masyarakat Tolak Politik Uang, Tak Sebarkan Hoaks dan Hindari Hate Speech
    DIALOG PUBLIK DAN PENGUATAN INTEGRASI SOSIAL PASCA PILKADA 2024 DI JAWA BARAT
    Peringati Nuzulul Qur'an, Menunjukkan Pentingnya Al-Qur'an Dalam Kehidupan Warga Kodiklatad 
    GMPRI Bogor Bongkar Praktek Pungli di SDN 2 Ciawi

    Ikuti Kami